-->

STRATEGI MENDATANGKAN TRAFIK TANPA SEO PROMOSI VIA TWITTER

STRATEGI MENDATANGKAN TRAFIK TANPA SEO PROMOSI VIA TWITTER

Promosi via twitter, konsepnya sama dengan FB. Semakin banyak anda memiliki follower atau pengikut maka akan semakin baik karena postingan anda akan selalu muncul di akun twitter mereka.
STRATEGI MENDATANGKAN TRAFIK TANPA SEO PROMOSI VIA TWITTER

Banyak cara agar anda memiliki banyak follower misalnya dengan menjadi pengikut orang lain dengan harapan orang tersebut akan menjadi pengikut anda juga, melakukan retweet, atau dengan menggunakan software seperti twitter blaster (tweetattacks.com) yang berguna untuk melakukan otomatisasi seperti membuat akun twitter secara otomatis, menjadi follower orang lain secara otomatis dan kirim pesan secara massal dan lain sebagainya.

Cara lain bisa juga dengan menggunakan jasa pihak ke tiga seperti http://www.sponsoredtweets.com dimana jika anda ingin beriklan maka bisa bergabung sebagai pemasang iklan (advertiser) dengan membayar sejumlah uang dan iklan anda akan disebarluaskan oleh twitters.
Jika anda seorang twitters, anda juga bisa menghasilkan uang terlebih jika anda memiliki banyak follower dan si pengiklan tertarik memasang iklan di akun twitter anda.
STRATEGI MENDATANGKAN TRAFIK TANPA SEO PROMOSI VIA TWITTER Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown